ESIA spaming pelangganya

Photobucket

Esia telah melakukan spaming terhadapap pelangganya, dengan mengirimkan sms2 promosi seperti : Ramalan bintang, informasi selebritis, berita2 olah raga dll. saya yakin tidak semua pelanggan bisa menerima hal itu, saya salah satu pelanggan yg tidak bisa terima, hal itu sangat mengganggu sekali, apalagi datangnya sms sering pada waktu malam hari waktu jam tidur, hal ini sangat menggangu ketenangan orang yg sedang istirahat bukanya memberikan kepuasan kepada pelanggan tapi justru malah mengganggu privasi dan ketenangan pelanggan.

Pelanggan sudah memberikan kepercayaan penuh kepada esia dengan memakai produk mereka dan membayarnya (TIDAK SECARA GRATIS). tapi esia malah melakukan spaming/promosi, memanfaatkan pelangganya sebagai ladanga promosi, saya yakin esia mendapatkan fee dari para pemasang iklan itu, esia telah melanggar hak2 pelanggan. harusnya esia juga membayar fee kepada pelanggan setiap melakukan satu promosi karena di sini ada hak2 pelanggan yg di renggut.

Mungkin hal ini tidak terjadi pada satu operator saja semua operatur juga begitu, tapi di sini saya hanya menyoroti tentang esia karena saya salah satu pelangganya.
selama menjadi pelanggan esia saya juga belum pernah berhasil telp ke Customer Carenya, setiap telp selalu sibuk dan di suruh menunggu atau mencoba beberapa saat lagi, ketika saya menunggu mungkin hampir 10 menitan tetap tidak di angkat juga dan hanya mendengarkan lagu sebagai nada tunggunya, ketika mencoba telp lagi seperti biasa Customer Care sedang sibuk begitu seterusnya.

Semoga hal ini bisa menjadi masukan buat esia
jgn selalu mempromosikan produk2/promo2 barunya sajatapi tolong hak2 pelanggan dan pelayanan pelanggan di juga di perhatikan!, jika hal ini terus belanjut akan banyak pelanggan yang justru akan meninggalkan anda.

Posted in Label: , , |

5 komentar:

  1. rayearth2601 Says:

    untung gw gak pake esia
    hehee

  2. PLAYBOYSUCK Says:

    beruntunglah dikau
    klo pake bakal ngenes :))

  3. Anonymous Says:

    Emang waktu mas beli esia diberi tahu gitu hak2 pelanggan?
    Bukannya kalo kita beli kartu apapun jenis providernya. Ga'da tulisan hak - hak pelanggan. Biasanya cuma hak provider aja seperti menghentikan layanan kalo melanggar ketentuan mereka. Nah hebatnya lagi ketentuan2 yang mereka katakan itu ga'dicantumin . Hebat toh?

  4. Agung Ferdianto Says:

    iye jg sih...yaudah..pokoke thanks infonya ndan !kl boleh tak copas yah...

  5. Agung Ferdianto Says: This comment has been removed by the author.